Sistem Informasi Akuntansi (SIA)

Secara umum :
 
Sistem Informasi Akuntansi (SIA) adalah sebuah sistem informasi yang menangani segala sesuatu yang berkenaan dengan Akuntansi. Akuntansi sendiri sebenarnya adalah sebuah sistem informasi. Fungsi penting yang dibentuk SIA pada sebuah organisasi antara lain :
  • Mengumpulkan dan menyimpan data tentang aktivitas dan transaksi.
  • Memproses data menjadi into informasi yang dapat digunakan dalam proses pengambilan keputusan.
  • Melakukan kontrol secara tepat terhadap aset organisasi.
Subsistem SIA memproses berbagai transaksi keuangan dan transaksi nonkeuangan yang secara langsung memengaruhi pemrosesan transaksi keuangan.
SIA terdiri dari 3 subsistem:
  • Sistem pemrosesan transaksi
mendukung proses operasi bisnis harian.
  • Sistem buku besar/ pelaporan keuangan
menghasilkan laporan keuangan, seperti laporan laba/rugi, neraca, arus kas, pengembalian pajak.
  • Sistem pelaporan manajemen
yang menyediakan pihak manajemen internal berbagai laporan keuangan bertujuan khusus serta informasi yang dibutuhkan untuk pengambilan keputusan, seperti anggaran, laporan kinerja, serta laporan pertanggungjawaban.

 KARAKTERISTIK :

Menurut Mc Leod (2001, p.7)
sistem akutansi memiliki karakteristik atau ciri-ciri tertentu di bandingkandengan sistem informasi yang lain. khususnya sistem informasi manajement fungsional (Pemasaran, Produksi, Personalia, Keuangan) dan sistem informasi eksekutif.jika di urai secara bebas :

   a. Melaksanakan tugas yang di perlukan

   b. Berpegang pada prosedur yang relatif standar

   c. Menangani data rinci

   d. Berfokus historis

   e. Sistem akutansi menghasilakan output informasi

    f. Menyediakan informasi pemecahan masalah.

   g. Laporan bersifat indenpenden terhadap unit fungsional lain.

PERINSIP SISTEM AKUTANSI

a. Keseimbangan biyaya dengan manfaat

b. Luwes dan dapat memenuhi perkembangan

c. Pengendalian iternal yang memadai

d. Sistem pelaporan yang efektif


Sumber :

 http://id.wikipedia.org/

repository.binus.ac.id/

0 komentar:

Post a Comment